NASI TIM ANAK 9-12 BULAN
Nasi tim adalah hidangan berupa nasi dan ayam berbumbu gurih yang dikukus. Dalam bahasa Indonesia istilah "tim" mungkin berasal dari bahasa Inggris steam yang berarti dikukus. Bahan-bahannya adalah daging ayam tanpa tulang, jamur, dan telur ayam rebus, semuanya dibumbui bawang putih dan kecap asin. Bahan-bahan tersebut diletakkan di dalam mangkuk logam; dari bahan aluminium, baja tahan karat, atau kaleng. Mangkuk logam ini kemudian diisi nasi hingga padat, kemudian diletakkan di dalam panci pengukus, dan dikukus hingga matang. Masakan ini biasanya disajikan dengan sup bening kaldu ayam ditaburi daun bawang.
Membuat nasi tim gampang sekali perhatikan cara-caranya sebagai berikut :
Bahan :
1.Beras 2sendok makan
2.Tempe 1potong (10gram).(bisa diganti tahu,ikan,atau telur 1 butir)
3.Santan 1 sendok makan.(bisa diganti dengan minyak kelapa)
4.Garam secukupnya
5.Air 3 gelas
6.Daun bayam 10 lembar.(bisa diganti wortel,kangkung,atau sayuran lainnya)
Cara membuat :
1. Haluskan semua bahan
2. Masukkan semuah bahan kedalam panci kecuali daun bayam.
3.Masaklah sambil diaduk sampai matang
4. Masukan daun bayam yang sudah dicuci bersih kedalam panci saat
masakan hampir matang.
5.Tambahkan sedikit garam
6. Aduk sampai matang.
7. Makanan siap disajikan kepada bayi selagi hangat.
8. NASI TIM INI DIBUAT UNTUK SEKALI MAKAN
Semoga bermanpaat bagi ibu dan anak ...
Nasi tim adalah hidangan berupa nasi dan ayam berbumbu gurih yang dikukus. Dalam bahasa Indonesia istilah "tim" mungkin berasal dari bahasa Inggris steam yang berarti dikukus. Bahan-bahannya adalah daging ayam tanpa tulang, jamur, dan telur ayam rebus, semuanya dibumbui bawang putih dan kecap asin. Bahan-bahan tersebut diletakkan di dalam mangkuk logam; dari bahan aluminium, baja tahan karat, atau kaleng. Mangkuk logam ini kemudian diisi nasi hingga padat, kemudian diletakkan di dalam panci pengukus, dan dikukus hingga matang. Masakan ini biasanya disajikan dengan sup bening kaldu ayam ditaburi daun bawang.
Membuat nasi tim gampang sekali perhatikan cara-caranya sebagai berikut :
Bahan :
1.Beras 2sendok makan
2.Tempe 1potong (10gram).(bisa diganti tahu,ikan,atau telur 1 butir)
3.Santan 1 sendok makan.(bisa diganti dengan minyak kelapa)
4.Garam secukupnya
5.Air 3 gelas
6.Daun bayam 10 lembar.(bisa diganti wortel,kangkung,atau sayuran lainnya)
Cara membuat :
1. Haluskan semua bahan
2. Masukkan semuah bahan kedalam panci kecuali daun bayam.
3.Masaklah sambil diaduk sampai matang
4. Masukan daun bayam yang sudah dicuci bersih kedalam panci saat
masakan hampir matang.
5.Tambahkan sedikit garam
6. Aduk sampai matang.
7. Makanan siap disajikan kepada bayi selagi hangat.
8. NASI TIM INI DIBUAT UNTUK SEKALI MAKAN
Semoga bermanpaat bagi ibu dan anak ...