Pages

Wednesday, March 28, 2018

Cokelat rasa rendang

Gambar Cokelat rasa rendangRendang atau randang adalah masakan daging bercita rasa pedas yang menggunakan campuran dari
berbagai bumbu dan rempah-rempah.

Rendang sangat terkenal sekali di indonesia bahkan sudah mendunia karena terkenal lezat, uniknya di tangan Rita Oktarina, rendang dibuat lebih menarik dan membuat penasaran banyak orang. Cokelat rasa rendang, itulah salah satu inovasi Rita, idenya membuat cokelat rasa masakan ini berawal saat ia mencari solusi bagaimana membuat rendang yang tahan lama.

Cokelat sendiri dipilih Rita karena ia merasa banyak orang suka makan cokelat, terlebih cokelat bisa awet lebih lama. Dari pemahaman itu, akhirnya Rita berhasil menciptakan resep cokelat rendang. Setelah diolah dan dikemas, cokelat rendang buatannya bisa bertahan hingga satu tahun.

Cara membuat rendang coklat ini tidaklah terlalu sulit, dan bahan-bahannyapun mudah didapat hanya dibutuhkan bahan - Bahan seperti Coklat Batangan dan Rendang Daging.

Pertama tama dibuatlah rendang seperti biasa hingga kering. Kemudian rendang diadon dengan coklat yang telah dilelehkan. Selanjutnya  dimasukkan ke dalam cetakan, lalu didinginkan dalam kulkas hingga keras. Coklat yang sudah mengeras kemudian di bungkus dengan kemasan yang sudah disiapkan. (Sumber)

RESEP TERKAIT:
  • Resep Dendeng Balado
  • Resep Membuat Lapek Sagan Enak
  • Resep Rakik maco enak dari Bukittinggi
  • Resep Kalio Ayam Khas Padang
  • Resep Membuat Ayam Goreng Balado Lezat
  • Resep Gulai Daun paku
  • Resep Keripik Singkong Balado Pedas Manis
  • Resep Karak kaliang Khas Sumbar
  • Resep Ikan Kembung Balado Khas Padang
  • Resep Gulai Tauco / Toco Khas Padang
  • Resep Gulai Tambusu - Makanan Khas Sumatera Barat
  • Gulai pucuak ubi (sayur daun singkong) Khas Padang
  • Resep Gulai kemumu - Makanan Khas Sumatera Barat
  • Resep Gulai Kambing Khas Padang - Sumatera Barat
  • Resep Gulai Itiak - Masakan Khas Koto Gadang Agam, Bukittinggi
  • Resep Gulai Cubadak Khas Minang - Sumatera Barat
  • Cokelat Rendang - Oleh-oleh dari Ranah Minang
  • Resep Es Cindua Padang
  • Resep Bubur Kampiun Minang
  • Resep Ayam Pop Khas Padang