Sayur kelor gulai manis adalah makanan Khas dari sumatera, makanan ini sangat cocok buat bunda untuk mencoba menu baru agar anak dan keluarga makin bahagia dengan menu yang baru dan maknyus. Patut dicoba untuk dipraktekan di rumah bunda. J
RESEP SAYUR KELOR GULAI MANIS
Bahan-bahan:
·
1 ikat daun
kacang panjang
·
4 buah terong
telunjuk
·
20 biji Rimbang/Tekokak/Terong
pipit
·
1 Santan
kara
·
Jahe secukup
nya
·
Kunyit
secukup nya
·
10 cm Daun
serei
·
6 buah Bawang
merah
·
1 buah Bawang
putih
·
Garam dan
sasa secukup nya
· 10 biji Udang manis
Cara Membuat:
1. Bersihkan sayur kelor,daun kacang
dan tekokak utuh lalu cuci dan tiriskan.
2. Lalu potong terong telunjuk sesuai
selera.
3. Bawang merah,bawang
putih,jahe,kunyit di ulek sampai halus.
4. Ambil air secukup nya lalu masukkan
ke dalam panci,masukkan santan kara,masukkan terong telunjuk,terong pipit utuh
dan bumbu ulekan ke dalam panci,lalu potong 2 buah bawang merah dan masukkan
secara barengan ke panci dalam keadaan api sedang,di aduk pelan dan rata.
5. Setelah santan mulai mendidih
masukkan daun kacang panjang,udang dan serei,selang 3 menit lalu masukkan daun
kelor nya lagi.
6. Tambah kan bumbu dan garam secukup
nya,utk bumbu pakai sasa jangan masako.
7. Angkat dan sajikan.
RESEP FAVORITE: